Loading [MathJax]/extensions/tex2jax.js

Kamis, 23 Februari 2017

Menghitung Standar Deviasi Dengan Bantuan Program Komputer (C++)

Sekarang kita akan meramu sebuah program komputer yang mampu menghitung standar deviasi. Apa itu standar deviasi? Bagi yang belum tahu, silahkan mengunjungi tautan di bawah ini: Varian dan Standar Deviasi Program sederhana ini pada awalnya saya...

Selasa, 21 Februari 2017

Perangkat Lunak yang Perlu Diinstal Sebelum Menggunakan Latex di Windows

Pada tahun 2015, saya telah menulis artikel tentang cara menginstal Latex di Ubuntu dan Linux Mint dengan menggunakan command line. Nah, ada beberapa orang  yang bertanya mengenai cara menginstal Latex di Windows. Awalnya, saya tidak terlalu memperhatikan...

Senin, 06 Februari 2017

Program Pendeteksi Adanya Sifat Komutatif Dalam Perkalian Dua Buah Matriks

Salah satu kegiatan yang biasa saya lakukan dalam memanfaatkan waktu senggang adalah bercengkerama dengan laptop. Saya biasa menghabiskan waktu berjam-jam menciptakan program-program komputer. Terkadang saya juga tidak tahu apa manfaat program-program...

Sabtu, 04 Februari 2017

Apa Saja yang Dibahas Dalam Filsafat Ilmu?

Setelah sekian lama menenggelamkan diri dalam rutinitas kampus, akhirnya saya bisa kembali ngeblog. Beberapa waktu yang lalu, seorang teman sempat meminta saya untuk menulis artikel mengenai filsafat ilmu. Permintaan ini sangatlah memberatkan bagi...